You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Warga Gili Sampeng akan Direlokasi ke Rusunawa Marunda
.
photo doc - Beritajakarta.id

Warga Gili Sampeng akan Direlokasi ke Rusunawa Marunda

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Barat akan merelokasi warga Gili Sampeng, Kelurahan Kebon Jeruk, Kebon Jeruk, Jakarta Barat. Rencananya, warga akan direlokasi ke Rumah Susun Sederhana Sewa (Rusunawa) Marunda, Jakarta Utara.

Mereka minta ke Rusunawa Daan Mogot, Rencananya, penertiban akan digelar pekan depan

Relokasi dilakukan lantaran bangunan warga berada di bantaran Kali Sekretaris. Kali Sekretaris akan dinormalisasi dan di bantaran kali akan dibangun jalan inspeksi.

Asisten Pembangunan dan Lingkungan Hidup Jakarta Barat, Asril Marzuki mengatakan, warga bersedia direlokasi, asal tidak jauh dari tempat kerja.

Warga Bisa Tinggal di Rusunawa Seumur Hidup

"Mereka minta ke Rusunawa Daan Mogot, Rencananya, penertiban akan digelar pekan depan," ujarnya, Jumat (21/8).

Rozak, seorang warga Gili Sampeng berharap Pemkot Jakarta Barat merelokasi warga ke Rusunawa Daan Mogot. “Kita kerja di daerah sini. Jauh sekali kalau ke Rusun Marunda. Kegedean ongkos kalau tinggal di sana,” ungkapnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2247 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1263 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1220 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1073 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye990 personDessy Suciati